Rembuk Stunting Desa Rangdu Tahun 2023

21 Juni 2023 14:04:12 WITA

Bertempat di Alua Kantor Desa Rangdu, Selasa 20 Juni 2023

Berlangsung kegiatan Rembuk Stunting Desa yang di buka oleh Ketua BPD Rangdu I Gede Aryana.

kagiatan ini di hadiri oleh Perbekel Desa Rangdu Komang Budi Adnyana, Staf Kecamatan Seririt Putu Suarsanjaya dan Bidan Desa dari Puskesmas Seriri III Komang Juni Karlinayati.

Materi yang di bahas dalam kegiatan di atas penyampaian laporan konvergensi pencegahan stunting di desa oleh KPM, rancangan usulan konvergensi Stunting Desa rangdu, dan penetapan usulan kegiatan prioritas yang berdasarkan persentase laporan hasil dari Konvergensi pencegahan Stunting di Desa Rangdu.

Harapan Perbekel Desa Rangdu Usulan-usulan yang nantinya sebagai usulan prioritas dari kegiatan Rembuk Stunting ini akan masuk ke RKPDesa Tahun 2024.

Komentar atas Rembuk Stunting Desa Rangdu Tahun 2023

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Rangdu

tampilkan dalam peta lebih besar