Musyawarah Desa Penyusunan Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDesa) Tahun 2023

Administrator 29 Juni 2023 20:57:30 WITA

Senin 26 Juni 2023 yang bertempat di Aula Kantor Desa Rangdu sedang berlangsung kegiatan Musdes Penyusunan Rencana kerja Pemerintahn Desa (RKPDesa) Tahun 2024,

acara ini di buka oleh I GEDE ARYANA selaku ketuan BPD. yang dihadiri langsung oleh Perbekel Desa Rangdu KOMANG BUDI ADNYANA, dan Staf dari kecamatan RISKI SAPTA MARTA.

Dalam acara Musdes Perbekel Desa Rangdu menyampaikan kegiatan yang terealisasi RKP Desa Tahun berjalan hanya satu kegiatan yaitu Pembangunan Fasilitan Pengelolaan Sampah.

adapun pandangan dari BPD terhadap realisasinya RKP Desa Tahun 2023 berharap kegiatan yang tertunda di lanjutkan sesuai anggaran yang ada, sehingga bisa terselesaikan 100%.

adapun usulan dari peserta Musdes yang akan di masukan di dalam RKP Desa Tahun 2024.

Komentar atas Musyawarah Desa Penyusunan Rencana Kerja Pemerintahan Desa (RKPDesa) Tahun 2023

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Rangdu

tampilkan dalam peta lebih besar